> Ide Menyenangkan dalam Mencetak > Mencetak Poster Pelajaran, Stiker Nama, atau Kartu Abjad

Mencetak Poster Pelajaran, Stiker Nama, atau Kartu Abjad

Bagian ini menjelaskan cara mencetak poster pelajaran, stiker nama, atau kartu abjad menggunakan perangkat lunak komputer Epson Photo+. Ketika mencetak kartu abjad, sebaiknya gunakan kertas yang tebal.

  1. Mulai Epson Photo+.

    Aplikasi untuk Pencetakan Cepat dan Menyenangkan dari Komputer (Epson Photo+)

  2. Klik Tata Letak Bebas.

  3. Pilih ukuran dan orientasi kertas, lalu klik OK.

  4. Klik , lalu pilih warna atau pola latar belakang.

  5. Klik , lalu masukkan teks ke dalam kotak teks.

  6. Pada Edit Teks, ubah huruf, ukuran, dan warna teks.

  7. Klik , lalu pilih cap.

    Catatan:

    Anda juga bisa menambahkan foto dengan mengklik .

  8. Pilih jenis kertas yang ingin Anda gunakan untuk mencetak dari pengaturan Jenis Media.

  9. Atur item lain sebagaimana diperlukan.

  10. Masukkan kertas ke dalam printer dan mulai pencetakan.